Total 400 ibu- ibu disurvei oleh "Baby Fair" dengan pertanyaan "Siapa yang mereka inginkan mirip dengan anak mereka?"

Lee Seung Gi membuktikan bahwa dia memiliki wajah yang populer dikalangan ibu- ibu karena ia diberi 215 suara (54%), lebih dari setengah dari total votes. Meskipun ia telah berada di tentara selama dua tahun terakhir, Jo In Sung di tempat 2 dengan 26% suara. Big Bang G-Dragon di tempat ke-3 dengan 13% suara sementara Cha Seung Won berada di posisi 4 dengan 6% suara.


Untuk wajah perempuan paling dicari, Kim Tae Hee menempati peringkat pertama dipilih oleh ibu - ibu 32%. Posisi kedua ditempati Shin Min Ah. Setelah sukses dengan Drama"The Greatest Love", di MBC Gong Hyo Jin terpilih di peringkat 3 sementara Yoona SNSD menduduki peringkat 4.


Ketua "Baby Fair " mengatakan, "Peningkatan peran sosial perempuan dan warisan telah membawa perubahan dalam pikiran orang tua, anak-anak perempuan lebih menguntungkan sekarang. Ada banyak orang yang lebih senang membesarkan anak perempuan sekarang ".

0 komentar:

Posting Komentar

Cingudeul Jangan Lupa tinggalkan Komentarnya ya, biar admin semakin semangat nge Blog ^_^

 
Widipedia Korea © 2013. All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top