Aktris Han Chae Young akan membintangi sebuah film Korea untuk pertama kalinya dalam tujuh tahun.
Film terakhirnya di Korea adalah komedi romantis "Girlfriends" pada tahun 2009.
Selama dia tidak membintangi proyek Korea, ia telah membintangi berbagai drama dan film Cina termasuk "1931 Love Story", "A Big Deal" dan "The Guest", , di mana dia bermain dengan Leon Lai.
Film yang belum diketahui judulnya itu bergenre komedi dan akan mulai syuting akhir tahun ini.
#please main drama lagi eonni ^^
Source.Hancinema
0 komentar:
Posting Komentar
Cingudeul Jangan Lupa tinggalkan Komentarnya ya, biar admin semakin semangat nge Blog ^_^