Pada 23 Februari, Key East Entertainment agency Kim Hyun Joong  telah merilis pernyataan resmi mengenai rumor yang mengklaim bahwa ia  kembali bersama dengan mantan pacarnya, yang dilaporkan mengandung anaknya.

 
Mereka menulis:
"Berkenaan dengan kasus penyerangan antara Kim Hyun Joong dan Ms Choi, kesepakatan itu dibuat  pada bulan September. Memang benar bahwa Kim Hyun Joong dan Ms Choi bertemu setelah gugatan itu, bagaimanapun, mereka memutuskan untuk putus  menjelang akhir tahun. Beberapa hari setelah itu, (Awal Januari tahun ini) Choi mengatakan pada Kim Hyun Joong bahwa dia hamil.
Kim Hyun Joong dan orang tuanya telah berusaha untuk menghubungi Ms Choi dan orang tua Ms Choi  meminta agar kedua keluarga bertemu dan membicarakan situasi  dan melakukan kunjungan ke rumah sakit yang telah disepakati untuk pemeriksaan ke dokter . Namun, Choi menolaj permintaan ini dan saat ini tidak bisa dihubungi.
Kemarin (22 Februari) setelah berita kehamilannya dirilis media, Kim Hyun Joong berusaha untuk menghubungi Choi lagi untuk memastikan kehamilan, t
etapi ia belum menerima jawaban sampai sekarang.. Rumor kedua keluarga bertemu dan membahas pernikahan tidak beralasan. Kim Hyun Joong menyatakan bahwa jika kehamilan Choi adalah benar, maka dia akan mengambil tanggung jawab .


Kami meminta untuk menahan diri dari mengeluarkan laporan berita  sepihak ketika kebenaran belum dikonfirmasi. "



#Wah jadi belum pasti bener nggaknya ??


Source.allkpop.com

0 komentar:

Posting Komentar

Cingudeul Jangan Lupa tinggalkan Komentarnya ya, biar admin semakin semangat nge Blog ^_^

 
Widipedia Korea © 2013. All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top