Kim Hee Sun memamerkan kecantikan abadinya dengan kembali berperan sebagai gadis SMA di drama barunya Angry Mom.
Dalam teaser gambar perdana yang menampilkan Kim Hee Sun , berperan sebagai siswi SMA yang berlari karena terlambat masuk sekolah .Dalam drama ini Kim Hee Sun akan beradu akting dengan Ji Hyun Woo
Drama seri akan menggantikan "Kill Me, Heal Me" setelah selesai tayang.
Source. MBC







0 komentar:
Posting Komentar
Cingudeul Jangan Lupa tinggalkan Komentarnya ya, biar admin semakin semangat nge Blog ^_^