Son Ho Jun to Join Cast of Upcoming Drama “Trot Lovers”
Aktor Son Ho Jun yang beken lewat drama "Reply 1994 " akan ikut membintangi sebagai calon penyanyi Trot  di drama KBS mendatang “Trot Lovers” yang akan tayang  pada bulan Juni.

Son Ho Jun akan memainkan peran pendukung dalam drama. Dia akan bertindak sebagai manajer lembaga musik yang memiliki ambisi rahasia untuk menjadi seorang penyanyi Trot. Nama karakternya adalah Seol Tae Song sebuah penggabungan dari tiga nama superstar Trot: Seol Woon Do, Tae Jin Ah dan Song Dae Kwan.

Popularitas Son Ho Jun telah meningkat sejak ia muncul di drama hit tvN "Reply 1994." Dia juga ditetapkan untuk membintangi film yang akan datang berjudul "Big Match," bersama Lee Jung Jae dan penyanyi BoA.

Juga ditegaskan dalam daftar pemeran adalah aktor Shin Sung Rok dan Ji Hyun Woo. Rumor yang terus beredar bahwa penyanyi IU mungkin membintangi drama juga, dalam peran seorang penulis lagu


Source.Soompi.com

0 komentar:

Posting Komentar

Cingudeul Jangan Lupa tinggalkan Komentarnya ya, biar admin semakin semangat nge Blog ^_^

 
Widipedia Korea © 2013. All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top