Setelah gambar teaser untuk lawan mainnya Joo Won dirilis awal pekan ini, teaser Shim Eunkyung untuk drama mendatang KBS “Tomorrow Cantabile” telah dirilis!
Pada 16 September, sebuah poster dan rincian lebih lanjut tentang karakter Seol Naeil, dimainkan oleh Shim Eunkyung diungkapkan oleh Group 8, perusahaan produksi “Tomorrow Cantabile”.
Seol Naeil adalah seorang pianis jenius dengan bakat luar biasa yang kebetulan memiliki kepribadian unik yang sering bisa membuat dia ke dalam kesulitan yang tidak diinginkan. Nasibnya berpaut dengan mahasiswa kedokteran jenius, Cha Yoojin, dimainkan oleh Joowon.
“Tomorrow Cantabile” adalah adaptasi Korea dari manga Jepang yang terkenal dan drama "Nodame Cantabile." Ini akan mulai ditayangkan pada 13 Oktober melalui KBS2 setelah akhir drama “Discovery of Romance”..
#I Can't waiiittt
Source.Koreaboo

0 komentar:
Posting Komentar
Cingudeul Jangan Lupa tinggalkan Komentarnya ya, biar admin semakin semangat nge Blog ^_^