Cha Seung Won ditawari membintangi drama baru karya penulis Hong Sister berjudul "Hwayugi". Sebelumnya Cha Seung Won telah sukses membintangi drama karya Hong Sister "The Greatest of Love". Drama dipertimbangkan untuk  tayang di slot Jumat-Sabtu di stasiun kabel  tvN.

Drama ini didasarkan pada novel klasik China Journey to the West  dan diproyeksikan sebagai cerita modern.Jadi ini cerita Sun Wukong versi modern.Cerita drama gambarkan sebagai "menemukan cahaya di dunia gelap yang diserbu dengan roh jahat." Drama  akan memiliki unsur horor-thriller dan komedi romantis. Ini bukan pertama kali Hong Sister memasukkan unsur horor dan romantis di dramanya.Mereka sebelumnya sukses dengan komedi romantis horor "The Master Sun".


Di Hwayugi, Cha Seung-won akan memainkan karakter bernama Woo Hwi-chul, yang didasarkan pada karakter raja siluman banteng, saudara sumpah Sun Wukong. Woo Hwi-chul adalah seorang pengusaha sukses yang menjadi objek iri orang lain, dan citra pria yang sangat terhormat.Dalam versi 2017 ini karakter Sun Wukong digambarkan sebagai karakter jahat sementara sang biksu penuh dengan keangkuhan dan materialisme


#Wah sepertinya menarik nih


Source.1

0 komentar:

Posting Komentar

Cingudeul Jangan Lupa tinggalkan Komentarnya ya, biar admin semakin semangat nge Blog ^_^

 
Widipedia Korea © 2013. All Rights Reserved. Powered by Blogger
Top